EVENT RESMI KOMUNITAS OSM INDONESIA 2024
-
.
Halo manajer osm Indonesia @Language-IDBerikut jadwal event-event resmi di komunitas OSM Indonesia utk tahun 2024.
.
Mengingat cukup padatnya event-event yg diselenggarakan oleh komunitas dunia, baik itu event kru maupun individu, maka ada bbrp event komunitas Indonesia yg kita coba kurangi periode dan interval penyelenggaraannya, antara lain KAMI yg dikembalikan menjadi 1 kali penyelenggaraan. Serta ada bbrp event yg disesuaikan kembali jadwalnya, agar lebih ada wkt yg cukup dlm implementasinya.Utk waktu pelaksanaan event serta PIC bersifat fleksibel, kita tetap mempertimbangkan situasi dan kondisinya.
Semoga ini dapat berjalan lancar sesuai dg yg direncanakan.
Salam,
zieCR7
Community Manager Indonesia -
-
.
LEVEL DARI MASING-MASING EVENT KOMPETISI KOMUNITAS OSM INDONESIA
.
.
CATATAN :
Jika ada event level INTERNASIONAL yg pesertanya diminta/diwakili oleh masing2 negara, maka leveling ini dapat menjadi panduan dasarnya.- Jika ada event Internasional yg bersifat INDIVIDU, maka jika Panitia (sesuai rules event tsb) meminta perwakilan dari Indonesia, maka peserta utamanya dapat diusulkan utk diambil dari para juara event IC, lalu IM. Atau bisa kombinasi dari 2 event tsb. Sedangkan event KAMI dapat saja dipertimbangkan sebagai pilihan alternatif. Ini akan disesuaikan dan direview oleh Staf OSM Indonesia.
-
Utk poin No. 1 : existing saat ini yg digelar di level Internasional adalah Sevo Individual World.
-
Berbeda dg event World Championship yg biasanya pesertanya langsung disaring oleh Panitia penyelenggara melalui poin manager.
.
2. Jika ada event Internasional yg bersifat KRU, maka jika Panitia (sesuai rules event tsb) meminta perwakilan dari kru Indonesia, maka peserta utamanya dapat diusulkan utk diambil dari para juara event ICC, lalu IndoCB. Atau bisa kombinasi dari 2 event tsb. Sedangkan event ICL dapat saja dipertimbangkan sebagai pilihan alternatif. Ini akan disesuaikan dan direview oleh Staf OSM Indonesia.- Utk poin No. 2 : sejauh ini belum ada event Internasional yg meminta perwakilan kru secara full dari kru yg menjuarai suatu event di negara masing-masing.
-
-
Hallo semua manajer OSM Indonesia
Saat ini GB OSM telah mengeluarkan menu bisa ganti nama akun.
Hal ini menjadi hak masing2 manajer utk mengganti nama akunnya. NAMUN, jika manajer tsb sdg mengikuti event2 resmi komunitas OSM Indonesia, maka DILARANG bagi manajer tsb utk mengganti nama akunnya.Jadi, bagi manajer yg sedang mengikuti event2 resmi OSM Indonesia, harus tetap menggunakan nama akun yg sama dg nama akun saat manajer tsb mendaftar atau didaftarkan oleh kru/regionnya di event. Nama akun saat mendaftar di event individu atau didaftarkan oleh kru/region nya utk event2 kru/region HARUS sama hingga event tsb berakhir.
Demikian juga utk member TIMNAS OSM INDONESIA dilarang utk mengganti nama akunnya jika sdg mengikuti event2 Timnas
Pelanggaran thd hal ini akan dikenakan penalti sesuai dg aturan pada event2 yg sdg diikuti tsb.